Sabtu, 28 Mei 2011

Contoh-contoh Sertifikat IT Nasional dan Internasional

    Saat ini untuk dapat bersaing di dunia kerja bukan hanya dibutuhkan keahlian dan pengalam kerja saja. tetapi kepemilikan  sertifikasi yang diakui secara nasional maupun yang berstandar internasional memiliki keunggulan tersendiri bagi seorang Programer/IT. Oleh karenanya, saya akan memberikan beberapa contoh sertifikasi standar yang diakuin di Indonesia maupun dunia Internasional.

Nasional
  • Sertifikasi sistem manajemen mutu
  • Sertifikasi sistem manajemen lingkungan
  • Sertifikasi produk
  • Sertifikasi ekolabel
  • Sertifikasi sistem HACCP3
Internasional
  • Adobe Certification Testing
  • Avaya Certification Testing
  • CompTIA Certification Testing
  • LPI (Linux Professional Institute) Certification Testing
  • MySQL Certification Testing
  • Novell Certification Testing
  • Sun Academic Initiative Certification
  • SAP Certification Testing
  • VERITAS Certification Testing

Tidak ada komentar:

Posting Komentar